Dies Natalis ke-61 Universitas Negeri Jakarta: Mandiri, Transformatif, Mendunia
Universitas Negeri Jakarta (UNJ) merayakan Dies Natalis ke-61 dengan semangat “Mandiri, Transformatif, Mendunia.” Tema ini mencerminkan komitmen UNJ dalam memperkuat kemandirian institusi, mendorong inovasi dan transformasi di berbagai bidang, serta berkontribusi di kancah global.
Melalui perjalanan panjang selama lebih dari enam dekade, UNJ terus berkembang menjadi pusat pendidikan unggul yang melahirkan insan akademik berkualitas, adaptif terhadap perubahan, dan siap bersaing di tingkat internasional.
Mari bersama merayakan pencapaian ini dan melangkah menuju masa depan yang lebih gemilang!
Universitas Negeri Jakarta adalah perguruan tinggi negeri yang terdapat di Kota Jakarta, Indonesia yang didirikan pada tahun 1964.
Jl. Rawamangun Muka, RT.11/RW14, Rawamangun, Pulo Gadung, Jakarta Timur, Daerah Khusus Jakarta, 13320
Senin-Jum’at, 08.00-16.00 WIB
Sabtu, Minggu dan Tanggal Merah, Tutup
Copyright @ 2024 UNJ, All Rights Reserved